Judul : Hanya Satu
Artis : Gerry & Tasya New Pallapa
Kamu pernah tersakiti karena ketidakjujuran, atau ketidaksetiaan? Jika iya, maka jadikanlah semua itu sebagai pelajaran hidup yang akan mendewasakanmu. Lihat dengan sedalam - dalamnya apa yang bisa membuat dirimu bahagia, senang dan selalu tersenyum. Gunakan itu sebagai sarana untuk menemukan kembali sikap optimis dalam mencari cinta sejati dan jangan putus asa.
Kawan ... cinta selalu menjadi misteri setiap orang. Terkadang seseorang berkelana kemana - mana untuk menemukannya, akan tetapi cinta sejati itu begitu dekat dan bukan orang terjauh. Orang yang bisa menghadirkan ketentraman dalam hati dan membuatmu selalu tersenyum, ialah yang bisa membuatmu bahagia. Dan belum tentu itu adalah orang yang kamu cintai.