
Singkat cerita lagu ini mengisahkan tentang seorang wanita yang sangat merindukan kekasihnya yang sudah sekian lama di rantau orang dan tidak kunjung kembali. Seandainya angin bisa menyampaikan rasa rindu di hatinya, ingin sekali rasanya menitipkan pesan kerinduan kepada sang kekasih yang jauh di negeri orang.
Judul : Salam Rindu
Artis : Yuni Ayunda
Berikut ini lirik lagu salam rindu guna melengkapi lagu di atas yang dapat dinikmati.
Oh angin lalu sampaikan salamku
Kepada dia pujaan hatiku
Katakan padanya oh rasa rinduku
Ingin rasanya segera bertemu
Mengapa belum kembali, wahai kekasihku
Beratku rasanya dalam perpisahan
Bilakah engkau dapat bersama ku lagi
Lama kau tinggalkan ku seorang diri
Tetap kunanti walau engkau jauh
Engkaulah sayang pelita jiwaku
Siang malam aku selalu mengharap
Ingin rasanya segera bertemu